
Acara bagi-bagi es krim gratis juga digelar di Ibu Kota Jawa Barat, Bandung,
Minggu (11/5) kemarin. Senada dengan di Surabaya, acara bagi-bagi es
krim ini pun membuat Wali Kota Bandung Ridwan Kamil naik pitam.Ridwan
yang akrab disapa Emil marah lantaran acara bagi-bagi es krim Wall's
gratis yang dilakukan PT Unilever Indonesia di Balai Kot